Perwira Polsek Monitoring Pemasangan Spanduk dan Pamlet

0
65
Polsek Cileungsi
Cileungsi, RSUD Sekarwangi, Desa Cipeucang, Kecamatan Cileungsi,Kab.Bogor(08/04/2020).

Cileungsi,Polres Bogor-Polsek Cileungsi,Kanit Lantas AKP Yayan Suharyana dan Panit Lantas IPTU Ade Kamsa serta Bripka Sumarna melaksanakan Ops.Keselamatan Lodaya 2020, dengan melakukan kegiatan penempelan brosur kesehatan masyarakat tentang himbauan penularan Covid 19 di RS Umum daerah. Cileungsi Jl. Raya Cileungsi – Jonggol Kp.tengah Rt.05 Rw.09 Ds.Cipeucang Kec. Cileungsi Kabupaten Bogor pada hari Selasa(08/04/2020).

maksud dan tujuan pemasangan Brosur adalah memutus rantai penyebaran virus Covid 19 / Corona sehingga semua langkah pendekatan kepada masyarakat lebih maksimal dan menekan jumlah korban yang PDP serta ODP, dengan pemasangan Brosur juga warga dapat mengetahui langsung bahwa adanya Peran Negara sudah sampai ke elemen masyarakat terdekat.

“Mohon Bapak-Bapak dengan adanya Brodur ini agar lebih peka dan peduli terhadap diri sendiri dan lingkungan sekitar, Ayo…gunakan Masker, jaga jarak minimal 1 meter, jangan salaman dan tetap beraktivitas di dalam rumah kecuali ada hal mendesak ” himbau Bripka Sumarna, kepada warga yang kebetulan ingin mengetahui isi Brosur yang sedang dipasang(Admin-Cileungsi).

Situasi arus lalu-lintas Pagi ini secara umum terpantau masih kondusif.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini