Gunung putti. Bogor. Sekitaran pos cek point tol gunung putri masih banyak pepohonan dan banyak nyamuk yang bersarang dan sangat mengganggu aktifitas.
Sore tadi sekitar 15. 30 wib tanggal 20 april 2020 hari senin, Bhabin desa gunung putri Bripka Andis. W bersama dengan Babinsa melakukan penyemprotan atau fooging untuk mengusir nyamuk yang banyak bersaramg di sekitar pos cek point gunung putri.
Penyemprotan atau fooging dilakukan untuk mencegah di gigit nyamuk dan sangat mengganggu aktifitas anggota polsek gunung putri yang bertugas, semoga dengan adanya penyemprotan ini dapat mengurangi nyamuk yang bersarang. (admin gnputri).